Kabar dari Inggris beredar menyebutkan Paris Saint-Germain siap mengakhiri petualangan Memphis Depay bersama Manchester United.
GOOD BOLA |
Jose Mourinho sudah membukakan pintu keluar dari Old Trafford bagi sang winger sementara Everton dan Lyon siap menampung
PSG sendiri pernah nyaris mendapatkan Memphis sebelum hijrah ke Old Trafford dengan mahar £25 juta pada 2015 dan sekarang mereka memperlihatkan minat itu lagi.
United sebelumnya menolak tawaran Everton senilai £10 juta karena proposal the Toffees masih kurang £5 juta dari banderol.
Sementara itu proposal peminjaman dipastikan bakal ditolak mentah-mentah.
Posted
No comments:
Post a Comment