Saturday, October 29, 2016

Agen Bola - AC Milan Kejar Karim Bellarabi

Agen Bola - AC Milan Kejar Karim Bellarabi


AC Milan sedang menyusun rencana untuk memboyong Karim Bellarabi dari Bayer Leverkusen pada bursa transfer Januari mendatang.


Agen Bola - AC Milan Kejar Karim Bellarabi
GOOD BOLA


Menurut GoodBola, Rossoneri sudah memantau perkembangan winger kanan Jerman itu. Adapun pendekatan terhadap Leverkusen masih belum dimulai.

Milan masih menunggu dana segar dari pemilik anyar pada Desember mendatang. Kabarnya, pindah tangan saham baru akan selesai pada pertengahan November.


Bellarabi sendiri sempat masuk radar transfer rival sekota, Inter, musim panas lalu. Ia telah mencatatkan 11 penampilan untuk Die Mannschaft dan mencetak satu gol atas namanya.


Saat ini, winger yang dibanderol €25 juta itu sedang absen karena cedera otot yang mungkin memaksanya menepi hingga 2017. Padahal, kontraknya baru akan berakhir pada 2021.



Posted



No comments:

Post a Comment