Seperti dilaporkan media GoodBola, masa depan suram Stevan Jovetic di FC Internazionale yang jadi tanda tanya dalam beberapa waktu terakhir kini semakin jelas.
GOOD BOLA |
Manajemen dan tim kepelatihan Inter diyakini tak akan mempermanenkan status pinjaman Stevan Jovetic dari Manchester City, di akhir musim nanti senilai £12 juta.
Mereka disebut tak puas dengan performa Jovetic dan hal itu pun sudah disepakati dengan pelatih kepala I Nerazzurri, Roberto Mancini.
Dari 21 penampilannya musim ini, penggawa internasional Montenegro itu baru mencetak lima gol dan tiga assist.
Kembali ke City musim depan, parahnya Jovetic juga diprediksi tak akan masuk rencana manajer anyar, Pep Guardiola.
Posted