Sunday, March 12, 2017

Bandar Bola - Lazar Markovic Optimistis Dengan Kariernya Di Liverpool

Bandar Bola - Lazar Markovic Optimistis Dengan Kariernya Di Liverpool


Gelandang pinjaman Hull City Lazar Markovic menegaskan tekadnya untuk bisa menjadi bagian krusial dari Liverpool suatu saat nanti.


Bandar Bola - Lazar Markovic Optimistis Dengan Kariernya Di Liverpool
GOOD BOLA


Markovic bergabung The Reds pada 2014 silam. Meski begitu, sejauh ini belum pernah melakoni musim debutnya bersama klub Merseyside. Akan tetapi, sang pemain tak menyerah.

"Baginya, suatu saat nanti manajer Jurgen Klopp bakal meliriknya..Sudah dua sampai tiga tahun sejak saya mendarat di Liverpool," ujar Markovic kepada jurnalis.


"Saya lebih dewasa dan saya memiliki pengalaman lebih dan itu akan memberi pengaruh besar dalam perkembangan saya. Saya masih pemain Liverpool. Kami akan melakukan pembicaraan di musim panas dan kita lihat saja perkembangannya seperti apa."

"Saya kira, bisa saja [klop dengan gaya bermain Klopp]. Tapi ini pertanyaan berbeda bagi saya dan pertanyaan berbeda bagi sang pelatih."

"Tentu saja, semua perjalanan di setiap klub besar dan di setiap kota besar membangun pengalaman dan kedewasaan. Saya yakin, itu akan membantu di masa depan," pungkasnya



Posted


No comments:

Post a Comment