Tuesday, March 7, 2017

Bandar Bola - Manchester City Ikut Buru Alexandre Lacazette

Bandar Bola - Manchester City Ikut Buru Alexandre Lacazette


Bos Manchester City Pep Guardiola dikabarkan ingin mendatangkan bomber Lyon Alexandre Lacazette ke Etihad Stadium.


GOOD BOLA

Bulan lalu lacazette pernah mengutarakan kesiapan meninggalkan Lyon untuk menikmati petualangan baru dan siap mendengar tawaran di akhir musim.

Keinginan ini ternyata disambut positif oleh presiden Jean-Michel Aulas yang menegaskan pihaknya tidak akan menghalangi kenginan pemain berusia 25 tersebut.


Arsenal, Atletico Madrid dan Borussia Dortmund langsung disebut jadi opsi bagi Lacazette namun terkini Telefoot menyebut the Citizen mengutarakan kesiapan menampungnya.

Lacazette telah mengepak 119 gol dari 261 penampilan bersama Lyon sementara musim ini dia sudah mengumpulkan 27 gol dari 31 pertandingan.



Posted


No comments:

Post a Comment