Tuesday, February 14, 2017

Bandar Bola - Anthony Martial Masuk Bidikan Tottenham Hotspur

Bandar Bola - Anthony Martial Masuk Bidikan Tottenham Hotspur


Tottenham Hotspur akan coba memanfaatkan situasi ketidakpastian Anthony Martial di Manchester United dengan menawarinya jalan keluar dari Old Trafford pada musim panas mendatang, demikian diklaim GoodBola


Bandar Bola - Anthony Martial Masuk Bidikan Tottenham Hotspur
GOOD BOLA


Menurut laporan media tersebut, Spurs memasang kuda-kuda untuk menggaet bintang muda Prancis itu setelah ia tidak menjadi pemain reguler di bawah arahan Jose Mourinho.

Martial sendiri untuk kali pertama dalam sebulan terakhir kembali dimainkan sebagai starter saat United menang 2-0 melawan Watford pada akhir pekan kemarin, namun yang bersangkutan disebut masih belum meyakinkan Mourinho.


Mantan pemain AS Monaco itu sempat tampil cemerlang di musim perdananya berkat lesakan 17 gol, namun ia kini hanya menjadi pelapis dengan posisinya kerap digeser ke kiri bergantian dengan Marcus Rashford.

Di Old Trafford, Martial masih terikat kontrak sampai Juni 2019 dan memiliki opsi perpanjangan untuk setahun lainnya.


Posted


No comments:

Post a Comment