Tuesday, February 28, 2017

Bandar Bola - Rafael Benitez Bantah Akan Pindah Ke Tiongkok

Bandar Bola - Rafael Benitez Bantah Akan Pindah Ke Tiongkok


Manajer Newcastle United Rafael Benitez kembali menegaskan tidak memiliki rencana untuk meninggalkan klub dan membantah spekulasi dirinya ke Liga Super Tiongkok.


Bandar Bola - Rafael Benitez Bantah Akan Pindah Ke Tiongkok
GOOD BOLA

Benitez membawa The Magpies ke posisi promosi otomatis di Championship, unggul lima poin dari peringkat ketiga, Huddersfield Town, sehingga tim berpeluang kembali ke Liga Primer Inggris.


Newcastle akan menghadapi Brighton & Hove Albion dalam persaingan papan atas, Rabu (2/3) dini hari WIB.


"Saya ditanya dari mana datangnya [kabar itu]. Saya tidak tahu. Di awal musim ini, banyak orang membicarakan tentang Tiongkok, tapi itu adalah kejutan buat saya," ujar Benitez dikutip GoodBola.



Posted

No comments:

Post a Comment