AS Roma ingin mendatangkan Memphis Depay dari Manchester United sebagai pemain pinjaman pada bursa transfer Januari mendatang.
GOOD BOLA |
Giallorossi akan kehilangan Mohamed Salah yang membela Mesir di Piala Afrika di Januari. Juan Iturbe kurang meyakinkan setelah tiba dari Verona dan tampaknya akan dipinjamkan lagi musim ini sehingga Roma butuh winger lain.
Mereka pun berniat mencari pengganti dan Memphis jadi prioritas. Menurut GoodBola, Il Lupi mengajukan penawaran rahasia untuk memboyong Memphis. Tentu saja, Il Lupi harus bersaing dengan Inter.
Adapun kontrak pinjaman tersebut dilengkapi dengan klausul pembelian di akhir musim dengan syarat tertentu. Sebagai tambahan, eks pemain Ajax itu diwakili oleh Sports Entertainment, instansi yang juga mewakili Kevin Strootman dan Thomas Vermaelen.
Bandar Bola - AS Roma Ingin Pinjam Memphis Depay
Posted
goodbola89.blogspot.com
No comments:
Post a Comment