Carlos Bacca masuk dalam incaran Roma pada bursa transfer musim panas ini, demikian dilaporkan agen pemain Sevilla tersebut.
GOOD BOLA |
"Ada sejumlah klub yang tertarik pada Bacca. Saya tidak bisa membantah bahwa ada ketertarikan dari Roma, mereka adalah klub besar," demikian Sergio Barila, agen Bacca kepada GoodBola
Namun demikian, ditambahkannya, Roma tidak sendirian dalam upaya menarik keluar pemain Kolombia tersebut dari Sevilla.
BANDAR BOLA
"Di sepakbola, tidak ada hal yang pasti. Dan jika memang ada tawaran besar datang, maka mereka akan mempertimbangkannya dengan tanpa tekanan," jelasnya.
Selain Roma, Bayern Munich dan sejumlah klub Inggris juga dilaporkan tertarik pada pemain yang mencetak 28 gol di semua kompetisi pada musim ini.
Posted
No comments:
Post a Comment