AC Milan berencana menggaet gelandang Real Madrid dan mantan pemain Internazionale, Mateo Kovacic. Rossoneri dikabarkan segera memulai negosiasi untuk mendatangkan sang gelandang dengan status pinjaman.
GOOD BOLA |
Adriano Galliani, CEO Rossoneri, berada di Madrid tengah pekan lalu. Ia menonton pertandingan antara Real Madrid dan Manchester City. Namun menurut GoodBola, itu bukan satu-satunya tujuan Galliani.
Kovacic masih membela Inter musim lalu, tetapi terpaksa dijual seharga €29 juta untuk menghindari sanksi Financial Fair Play. Di Santiago Bernabeu, Kovacic hanya berperan sebagai pelapis Luka Modric di lini tengah.
Posted
No comments:
Post a Comment