Saturday, December 5, 2015

Bandar Bola - Jurgen Klopp Tuntut Kesiapan Liverpool

Bandar Bola - Jurgen Klopp Tuntut Kesiapan Liverpool

Jelang melawan Newcastle United besok, Jurgen Klopp menegaskan pentingnya pemain Liverpool untuk tetap menjaga kepercayaan diri.


Bandar Bola - Jurgen Klopp Tuntut Kesiapan Liverpool
GOOD BOLA

Tak hanya itu saja, James Milner dkk diharapkan bisa terus berada dalam kondisi siap dan waspada menghadapi setiap percobaan dari siapa pun.

"Saya tak pernah mendapatkan masalah dengan kepercayaan diri berlebih," kata Klopp, Sabtu (5/12).


"Kami berharap bisa memenangi laga, kami selalu demikian, tapi kami memiliki pemikiran yang sama. Meski kami percaya diri, bukan berarti kami tak menaruh hormat."

"Bersiap menghadapi pertandingan, Anda harus tahu sebanyak mungkin mengenai situasi. Segala hal bisa menjadi motivasi."


"Kepercayaan diri itu seperti bunga. Jika Anda memilikinya, setiap orang bisa mencabutnya dan Anda tak memilikinya lagi. Dan bila Anda tak memilikinya, Anda bisa mendapatkannya dengan mudah."


Bandar Bola - Jurgen Klopp Tuntut Kesiapan Liverpool

Posted

No comments:

Post a Comment