Hal mengejutkan datang dari manajer Louis van Gaal dengan dia yang menunjuk bek Chris Smalling sebagai kapten Manchester United di pertandingan melawan Arsenal, Minggu (17/5) malam WIB.
GOOD BOLA |
Memainkan matchday ke-37, United yang kehilangan sejumlah sosok berpengaruhnya karena cedera menjadikan Smalling untuk memimpin rekan setimnya di pertandingan terakhir di Old Trafford musim ini.
BANDAR BOLA
Mengenai keputusannya itu, Van Gaal berkata: “Saya yakin Chris Smalling sudah menjadi pemimpin untuk lini belakang kami. Saya sudah menyaksikan aksinya dan melakukan observasi. Itulah mengapa dia adalah kapten untuk hari ini.”
Seperti diketahui, United bermain tanpa kapten asli Wayne Rooney, yang mengalami cedera, sebagaimana gelandang senior Michael Carrick yang sudah dipastikan menepi untuk sisa musim ini.
Terlepas hasil akhir di pertandingan ini, United dipastikan mendapatkan satu tiket ke ajang Liga Champions musim depan menyusul kekalahan 3-1 yang dialami Liverpool dari Crystal Palace pada Sabtu (16/5) kemarin.
Posted
No comments:
Post a Comment